Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dengan label beasiswa guru

Penawaran Beasiswa S2 dalam negeri tahun 2012

Dalam rangka pelaksanaan Professional Human Resource Development Project Phase III (PHRDP-III), yang didanai oleh Japan International Cooperation Agency IP-535, Badan Pendidikan dan Pelatihan Keuangan - Kementerian Keuangan melalui Pusat Pendidikan dan Pelatihan Pengembangan Sumber Daya Manusia Selaku Executing Agency, akan menyelenggarakan seleksi program beasiswa S2 Dalam Negeri. Untuk informasi lebih detail terlampir dibawah ini. Lampiran 1 Lampiran 2  Sumber dari: BPK DEPKEU

Pengertian dan Kriteria Tunjangan profesinal bagi Guru

PENGERTIAN Tunjangan profesi adalah tunjangan yang diberikan kepada guru dan guru yang diangkat dalam jabatan pengawas yang telah memiliki sertifikat pendidik dan memenuhi persyaratan lainnya. Guru dimaksud adalah guru PNS dan guru bukan PNS yang diangkat oleh pemerintah daerah atau yayasan/masyarakat penyelenggara pendidikan baik yang mengajar di sekolah negeri maupun sekolah swasta. Tunjangan profesi dibayarkan paling banyak 12 (dua belas) bulan dalam satu tahun. Tunjangan profesi diberikan kepada guru dan guru yang diangkat dalam jabatan pengawas terhitung mulai awal tahun anggaran berikut setelah yang bersangkutan dinyatakan lulus sertifikasi dan memperoleh NRG. PERSYARATAN Guru yang masih aktif mengajar di sekolah di bawah binaan Kementerian Pendidikan Nasional kecuali guru pendidikan agama. Guru yang diangkat dalam jabatan pengawas dengan ketentuan: (1) bagi pengawas satuan pendidikan selain dari guru yang diangkat sebelum berlakunya Peraturan Pemer...

PhD Scholarship in Physics University of Queensland, Australia

Photo c redits Beasiswaindo Quantum Simulation with Neutral Atoms – Experiment Supervisors: Dr Tyler Neely and Prof. Halina Rubinsztein-Dunlop Study in sunny subtropical Brisbane, Australia , within the new ARC Centre of Excellence for Engineered Quantum Systems (EQuS – official website ) at the University of Queensland – ranked in the top 100 institutions internationally. We have a vacancy for a promising domestic or international student for a new experimental project, utilizing ultracold atoms for quantum simulation. By lowering the temperature of an ultracold gas of 87Rb and 41K atoms, a novel state of matter known as a Bose-Einstein Condensate (BEC) is produced. These atoms will be then loaded into a configurable optical trap created through the rapid modulation of a tightly focused optical beam. With the ability to address and measure individual atoms in the optical trap, a toolbox for the simulation of magnetic spin systems will be realized. Immediate applications to th...

Merit Scholarships School of Pharmacy and Life Sciences, Robert Gordon, UK

Photo credits Beasiswaindo The School of Pharmacy & Life Sciences is pleased to offer a number of merit scholarships to outstanding students who wish to study at the School starting September 2012 and January 2013. Please read through the following information carefully. The awards available in academic year 2012/13: MSc Overseas Pharmacists’ Assessment Programme (OSPAP) Merit Scholarships for courses commencing September 2012. Amount available: £1000 per award MSc Instrumental Analytical Sciences Merit Scholarships for courses commencing September 2012. Amount available: £1000 per award MSc Clinical Pharmacy Practice Merit Scholarships for courses commencing January 2013. Amount available: £500 per award Who can apply: International and UK / EU students wishing to study on the full-cost courses listed above. You need to complete an application form and return it to the School. Please see below for further details. Eligible Cou...

Scholarship for MA in Media Practice for International Development, University Sussex, UK

Photo credits  Besiswaindo The School of Media, Film and Music is delighted to offer a £5,000 scholarship to UK/HEU and non EU students who have been accepted on the MA in Media Practice for International Development , starting in September 2013. The scholarship is offered as a reduction in tuition fees of £5,000 and will be awarded to the student who possesses the highest academic ability and potential (not made on the basis of financial need). Type of award : Postgraduate masters Award amount : £5000 Eligibility Applicants must have been offered a place on the above Masters degree. Applicants must commence the degree in September 2013 (awards cannot be deferred to subsequent years). Current Sussex undergraduate students are eligible to apply. Timetable By 1 May 2013 : Deadline for all applications to be received. Please ensure that you have applied for one of the MA programmes listed above by 1 st April 2013 to allow time for processing (you mus...

PMPAP, Beasiswa Unila untuk Mahasiswa Prasejahtera

JAKARTA  - Proses mengenyam bangku kuliah memang tidak mudah bagi mereka yang tidak mampu. Namun, kini sudah banyak beasiswa yang memberikan kesempatan bagi mahasiswa dari kalangan ekonomi rendah. Di Universitas Lampung (Unila), ada akses yang benar-benar ditujukan bagi mereka yang berasal dari keluarga prasejahtera, yakni jalur Penerimaan Mahasiswa Perluasan Akses Pendidikan (PMPAP). Mahasiswa baru yang lulus melalui jalur ini akan mengikuti seleksi ketat untuk memastikan jika dia benar-benar berhak untuk mendapatkan bantuan biaya pendidikan selama delapan semester. Baru-baru ini, Rektor Unila Sugeng P Hariantomengambil sumpah 389 mahasiswa baru yang lolos jalur PMPAP ini. Menurut Rektor, sumpah tersebut merupakan bukti kepercayaan kampus terhadap para mahasiswa baru. “Jika kemudian hari mereka terbukti tidak berhak menerima beasiswa PMPAP ini, maka mereka bersedia dicabut haknya sebagai mahasiswa Unila. Tidak hanya itu, mereka juga bersumpah untuk memafaatkan kesempatan...

Beasiswa Double Degrees Indonesia-Jepang di Unpad

JAKARTA, KOMPAS.com – Program Studi Magister Ilmu Lingkungan Universitas Padjajaran (PSMIL Unpad) Bandung kembali membuka peluang beasiswa bagi lulusan sarjana yang berniat melanjutkan studi di bidang ilmu lingkungan. Jalur Beasiswa Unggulan dari Kemdikbud ini menawarkan bantuan studi jenjang S2 Ilmu Lingkungan yang konsentrasinya pada bidang ‘Pembangunan dan Konservasi Lingkungan Perdesaan’. Penerima beasiswa hanya akan disediakan biaya pendidikan hingga lulus kuliah. Adapun fasilitas biaya hidup selama studi tidak termasuk di dalamnya. Seperti pada tahun sebelumnya, beasiswa ini bekerja sama dengan pemerintah Jepang dalam hal Pembangunan dan Konservasi Lingkungan Perdesaan. Jika penerima beasiswa terpilih, maka nantinya tidak hanya belajar di kampus Unpad Bandung, Indonesia, tetapi juga akan memperoleh hak menempuh beasiswa belajar di Tokyo, Jepang, serta memperoleh gelar double degrees. Beasiswa ini terbuka untuk umum dan boleh diikuti oleh lulusan sarjana 1 dari ...

Beasiswa S-2 dan S-3 di Universitas Cambridge, Minat?

KOMPAS.com  - Program Gates Cambridge Scholarship membuka peluang beasiswa untuk tahun 2013-2014, di University of Cambridge. Program beasiswa ini menyediakan 90 beasiswa penuh setiap tahunnya untuk studi S-2 dan S-3. Gates Cambridge sendiri didanai Bill Gates, pemilik Microsoft. Beasiswa ini bertujuan membangun jaringan global para pemimpin masa depan yang berkomitmen untuk meningkatkan kehidupan orang lain. Selain menanggung biaya pendidikan, penerima beasiswa juga mendapatkan tunjangan seperti  single student  yang menerima sekitar 13.000 poundsterling selama setahun dan tiket pesawat. Tidak hanya itu, Gates Cambridge juga mempertimbangkan aplikasi untuk beberapa jenis dana tambahan dasar, seperti  tunjangan keluarga (anak), menghadiri konferensi, dan kesehatan, dan lain-lain. Bagi mereka yang tertarik, calon peserta harus mempunyai kemampuan intelektual yang brilian, potensi kepemimpina yang baik, dan berkomitmen meningkatkan kehidupan orang lain, serta...

Beasiswa Bagi Keluarga Guru Pengabdi yang Hilang

Jakarta, 10 April 2012–Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Ditjen Dikti, Kemdikbud) memberikan Beasiswa bagi keluarga korban Program Sarjana Mendidik di daerah Terluar, Terdepan dan Tertinggal ( SM-3T) yang hilang digulung ombak. Hal tersebut diungkapkan Direktur Pendidik dan Tenaga Kependidikan Ditjen Dikti Supriadi Rustad dalam Konferensi Pers di Gedung C Komplek Kemdikbud. Hadir pula sebagai narasumber Staf Khusus Bidang Media Sukemi, Pembantu Rektor I Universitas Negeri Jakarta (UNJ) Zainal Rafli dan Koordinator program SM-3T UNJ. Kecelakaan ini terjadi saat SMAN 1 Amfoang Barat Daya dan guru SM-3T berekreasi di pantai Tanjung Mas, Amfoang Barat Daya di Kabupaten Kupang, Nusa Tenggara Timur (NTT) pada Rabu siang, 4 April 2012. Ketiga korban tersebut adalah Rizki Susdiasto (guru dari UNJ), Heru (guru dari Universitas Pendidikan Ganesha) dan Mundhus (siswa kelas 2 IPA SMAN 1 Amfoang Barat Daya). Menurut Supriadi, secara moral Kemdikbud akan...

Surat-Surat untuk Beasiswa Studi Lanjut

IKA ingin melamar ke satu program beasiswa, kelengkapan informasi adalah hal mutlak yang harus kita miliki. Setelah mengantongi semua informasi tentang beasiswa yang kita incar, maka langkah selanjutnya adalah menyiapkan semua berkas pendaftaran. Persyaratan administrasi standar untuk melamar beasiswa adalah formulir pendaftaran yang sudah diisi, fotokopi ijazah dan transkrip nilai yang sudah dilegalisasi dan diterjemahkan ke dalam bahasa Inggris, curriculum vitae (CV), pasfoto, dan fotokopi paspor. Selain dokumen tersebut, berikut adalah beberapa surat yang juga harus kita persiapkan ketika menyusun berkas lamaran beasiswa. Surat rekomendasi Kesaktian surat rekomendasi cukup berpengaruh dalam aplikasi beasiswa kita. Menurut salah satu anggota mailing list (milis) beasiswa, Ronald, surat rekomendasi yang ditulis di kertas berkepala surat (kop) universitas akan lebih berpengaruh bagi panitia seleksi. “Posisi pemberi beasiswa juga termasuk hal yang penting, setidaknya ketua ...

Beasiswa untuk Guru dan Tenaga Pendidikan

Pemberian beasiswa bertujuan: a. membantu pendidik dan tenaga kependidikan berprestasi untuk meningkatkan pendidikan pada jenjang pendidikan tinggi; dan b. membantu pendidik yang berpengalaman untuk penyegaran dan pengembangan serta pemantapan ilmu yang dikuasai. Pemberian beasiswa dilakukan melalui program beasiswa. Komponen beasiswa diberikan dalam bentuk : a. biaya penyelenggaraan pendidikan; b. biaya hidup; c. biaya buku; d. biaya penelitian; dan/atau e. biaya kedatangan dan kepulangan. (2) Komponen beasiswa selain sebagaimana dimaksud pada ayat (1) ditetapkan lebih lanjut oleh Direktur Jenderal. (2) Program dan tata cara pemberian beasiswa ditetapkan lebih lanjut oleh Direktur Jenderal. Penerima beasiswa pada pendidikan tinggi terdiri atas : a. pendidik tetap; dan b. tenaga kependidikan tetap. (2) Selain penerima beasiswa sebagaimana dimaksud pada ayat (1) huruf a, beasiswa dapat diberikan kepada calon pendidik sepanjang ada ikatan kerja dengan perguruan tinggi yang diselenggar...