Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dengan label dikti pts

Perpustakaan Perguruan Tinggi: terseok-seok mengejar rangking?*)

ABSTRAK Berita tentang rangking universitas yang marak dipublish di berbagai media menjadi sorotan dan fokus perhatian dunia pendidikan khususnya pimpinan perguruan tinggi dan jajarannya. Berbagai upaya dilakukan perguruan tinggi untuk mencapai rangking yang lebih baik. Selain untuk prestise, rangking universitas juga menjadi modal yang tepat untuk menarik minat mahasiswa baru. Salah satu faktor penentu rangking adalah ketersediaan konten dan sitasi. Ke dua hal ini sangat berkaitan erat dengan perpustakaan. Sayangnya, perpustakaan tidak selalu dilibatkan dalam pembuatan kebijakan yang berkaitan dengan visi universitas. Perpustakaan seringkali hanya ditempatkan sebagai pelaksana dari sebuah kebijakan di lembaganya. Oleh karena itu perpustakaan perlu memahami apa saja yang dapat mereka lakukan untuk mendukung universitas mencapai rangking yang lebih baik. Kata kunci: rangking universitas, universitas kelas dunia, world class library. —————————————————————————– PENGANTAR Menjad...

Daftar Perguruan Tinggi Terbaik di Indonesia dan Dunia 2012

(JAKARTA) – Ada banyak lembaga yang memiliki kompetensi membuat daftar perguruan tinggi terbaik. Cara mereka menilai tentu memiliki kesamaan, tetapi juga ada perbedaannya. Tak heran, seringkali terdapat perbedaan antar lembaga pemeringkat dalam menyusun daftar perguruan tinggi terbaik, di dunia maupun di Indonesia. Salah satu lembaga pemeringkat tersebut, yakni Webometrics. Uniknya, lembaga ini melakukan pemeringkatan kampus di dunia berdasarkan parameter digital. Misalnya, volume konten global yang terindeks di Google, dan lainnya. Dari Indonesia, jumlah perguruan tinggi yang masuk pemeringkatan ini adalah 361 untuk edisi Juli 2012. Sebelumnya, di Januari 2012, hanya 352 perguruan tinggi. Berikut 10 besar perguruan tinggi asal Indonesia yang meraih skor terbaik di Webometrics: Universitas Gadjah Mada (Peringkat Dunia: 379; Peringkat ASEAN: 9) Universitas Indonesia (507; 15 ) Institut Teknologi Bandung (568; 18) Institut Teknologi Sepuluh November (58...

Lembaga Pemeringkat Perguruan Tinggi, Universitas, Politeknik Kelas Dunia untuk Seluruh Dunia

Banyak lembaga yang memeringkat Perguruan Tinggi, Universitas, Politeknik   Kelas Dunia untuk Seluruh Dunia. Namun dari semua itu ada yang berkualitas ada yang kurang berkualitas. Berikut ini kami berikan sebagai dari lembaga atau badan di dunia yang memberikan daftar atau merilist daftar perguruan tinggi. 1.        lembaga pemeringkat universitas internasional (Quacquarelli Symonds (QS) - World University Ranking) 2.        Webometrics, sebuah lembaga pemeringkat Perguruan Tinggi (PT) dunia yang berkedudukan di Spanyol. 3.        lembaga pemeringkat perguruan tinggi internasional 4ICU (4 International College & University). 4.        Times Higher Education, lembaga pemeringkat , secara tidak langsung membuat perguruan tinggi lebih percaya diri. 5.        Academic Ranking of World Universities (ARWU) yang dikompila...

Kepmendiknas tahun 2001 no 178/U/2001 tentang Gelar Lulusan PT

SALINAN KEPUTUSAN MENTERI PENDIDIKAN NASIONAL REPUBLIK INDONESIA NOMOR 178/U/2001 TENTANG GELAR DAN LULUSAN PERGURUAN TINGGI MENTERI PENDIDIKAN NASIONAL, Menimbang : bahwa sebagai pelaksanaan ketentuan Bab VII Peraturan Pemerintah Nomor 60 tahun 1999 tentang Pendidikan Tinggi, dipandang perlu mengatur penetapan jenis gelar dan sebutan sesuai dengan kelom- pok bidang ilmu; Mengingat : 1. Undang-undang Nomor 2 Tahun 1989 (Lembaran Negara Tahun 1989 Nomor 6, Tambahan Lembaran Negara Nomor 3390); 2. Peraturan Pemerintah Nomor 60 Tahun 1999 tentang Pendidikan Tinggi ( Lembaran Negara Nomor 3859); 3. Keputusan Presiden Republik Indonesia Nomor 177 Tahun 2000 ten- tang Susunan Organisasi dan Tugas Departemen, sebagaimana telah diubah terakhir dengan Keputusan Presiden Republik Indonesia Nomor 82 Tahun 2001; 4. Keputusan Pres...

Daftar PTN PTS di Medan, Sumatera Utara

Kota Medan memiliki wilayah yang ramai secara ekonomi dan pendidikan. Pendidikan Tinggi dan universitas maupun politeknik yang ada di Medan khusunya dan sumatera Utara umumnya telah memiliki kualitas dan kemampuan meluluskan mahasiswa yang baik. Kota Medan layak dan bagus untuk menjadi pilihan bagi calon mahasiswa baru  dalam melanjutkan kuliah. Jika mau yang lengkap dengan alamatnya Download Di daerah Medan, Sumatera Utara terdapat total 53 PTN PTS yang 3 PTN dan 50 PTS diantaranya sebagai berikut: No. NPSN Nama 1 10215346 POLITEKNIK NEGERI MEDAN 2 10215418 UNIVERSITAS NEGERI MEDAN 3 10215423 UNIVERSITAS SUMATERA UTARA No. NPSN Nama 1 10215284 AKADEMI AKUNTANSI MEDAN 2 10215285 AKADEMI AKUNTANSI YPK 3 10215286 AKADEMI FARMASI INDAH DELI SERDANG 4 10215287 AKADEMI INFORMATIKA DAN KOMPUTER MEDICOM 5 10215288 AKADEMI KEBIDANAN BAKTI INANG PERSADA Sumber: http://dapodik.org

Daftar PTN PTS di Banda, Aceh

Daerah Aceh  atau yang lebih dikenal dengan serambi Mekah  punya daya tarik yang khas. Dari hasil budaya yaitu tari Saman sampai  sumber daya alam yang melimpah contoh minyak bumi yang dikelola oleh Exxon Mobil. Dari budaya masyarakat dapat dilihat bagaimana kualitas sumberdaya manusia di Aceh. Sehingga perguruan tinggi atau akademi di Aceh sudah berkualitas dan bermutu. Lulusan SMK, SM, dam MA dapat melanjutkan belajar di Aceh dengan beerbgai pilihan jurusan. Jika mau yang lengkap dengan alamatnya Download Di daerah Banda, Aceh terdapat total 31 PTN PTS yang 1 PTN dan 32 PTS diantaranya sebagai berikut: No. NPSN Nama 1 10107569 UNIVERSITAS SYIAH KUALA No. NPSN Nama 1 10107536 AKADEMI KEBIDANAN SALEHA 2 10107537 AKADEMI KEPERAWATAN TEUNGKU FAKINAH BANDA ACEH 3 10107538 AKADEMI KEUANGAN PERBANKAN NUSANTARA 4 10107539 AKADEMI MARITIM ACEH DARUSSALAM 5 10107540 AKADEMI MARITIM NUSANTARA MALAHAYATI 6 10107541 AKADEMI PARIWISATA MUHAMMADIYAH BANDA ACEH Su...

Daftar PTN PTS di Lhokseumawe, Aceh

Kota Langsa Aceh merupakan kota yang besar di kawasan ujung barat pulau Sumatera. Di Kota Langsa telah berdiri dan berkembang beberap akademi dan politeknik yang bagus untuk melanjutkan belajar atau kuliah. Jika mau yang lengkap dengan alamatnya Download Di daerah Lhokseumawe, Aceh terdapat total 5 PTN PTS yang 0 PTN dan 5 PTS diantaranya sebagai berikut: No. NPSN Nama 1 10107573 POLITEKNIK NEGERI LHOKSEUMAWE 2 10107579 UNIVERSITAS MALIKUSSALEH No. NPSN Nama 1 10107570 AKADEMI KEBIDANAN DARUSSALAM 2 10107571 AKADEMI KEUANGAN PERBANKAN NASIONAL 3 10107572 AKADEMI SEKRETARI MANAJEMEN TANAH RENCONG 4 10107574 SEKOLAH TINGGI ILMU ADMINISTRASI NASIONAL 5 10107575 SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI LHOKSEUMAWE Sumber: http://dapodik.org

Daftar PTN PTS di Sulawesi Selatan

Di Sulawesi Selatan ada UNHAS yang sudah terkenal, namun masih universitas, akademik, dan politeknik lain yang berkualitas. Ada akademik bidang bahasa, IPA, sosial sudah terbukti di kota Ujungpandang Sulawesi Selatan ini. Bagi Lulusan SMK, MA, SMA dan sederajat dapat melanjutkan belajar kuliah di kota ujungpandang. Jika mau yang lengkap dengan alamatnya Download Di daerah Sulawesi Selatan terdapat total 106 PTN PTS yang 3 PTN dan 103 PTS diantaranya sebagai berikut: No. NPSN Nama 1 40310950 POLITEKNIK NEGERI UJUNG PANDANG 2 40311004 UNIVERSITAS HASANUDDIN 3 40311010 UNIVERSITAS NEGERI MAKASSAR No. NPSN Nama 1 40310908 AKADEMI AKUNTANSI FAJAR MAKASSAR 2 40310909 AKADEMI ANALIS KIMIA YAPIKA MAKASSAR 3 40310910 AKADEMI BAHASA ASING ATMAJAYA MAKASSAR 4 40310911 AKADEMI BAHASA ASING UMI 5 40310912 AKADEMI FARMASI KEBANGSAAN MAKASSAR 6 40310913 AKADEMI HIPERKES MAKASSAR 7 40310914 AKADEMI ILMU GIZI YPAG MAKASSAR 8 40310915 AKADEMI ILMU KOMPUTER AKBA MAKA...