Langsung ke konten utama

Postingan

Instrumen Akreditasi SKL Jenjang SD/MI

Standar Kompetensi Lulusan dalam SPN kita  dimaksudkan semua output  lulusan pendidikan jenjang SD/MI memiliki  kemampuan sesuai SKL SD/MI.  Perangkat dan alat yang penting dalam proses akreditasi sekolah dan madrasah adalah Instrumen  akreditasi  SD/MI  dengan  cara  memberi  tanda  ceklis  () pada kotak opsi jawaban “A”, “B”, “C”, “D”, atau “E” pada butir instrumen yang  meliputi  8  (delapan) komponen  sesuai  dengan  standar  nasional pendidikan. Dokumen pendidikan meliputi: Dokumen kurikulum buku I , Dokumen proses penetapan KKM ,     (undangan rapat, daftar hadir, notulen, Berita Acara, Hasil rumusan KKM) ,   SK Penetapan KKM . Sumber belajar   meliputi : Bahan ajar , Buku teks , Perpustakaan , Laboratorium , internet Dokumen RPP   IPA dan IPS , Kumpulan kliping , Laporan hasil kegiatan analisis gejala alam dan sosial , Dokumen hasil diskusi si...

Instrumen Akreditasi Standar pembiayaan Jenjang SD-MI

Pelaksanaan komponen dari standar pembiayaan dalam menjalankan kegiatan sekolah sangat sulit terutama bagi sekolah jenjang TK dan Sd MI. Keuangan sering belum dilcatat dan dibuat laporan secara periodik  seperti daftar penerimaan gaji tenaga kependidikan, honor,insentif dan tunjangan lain Daftar penerimaan gaji tenaga kependidikan, honor,insentif dan tunjangan lain .  Hal ini sering diungkapkan karena alasan tenaga dan memang uangnya kadang belum ada saat kegiatan.   Dalam kegiatan akreditasi disekolah untuk komponen standar pembiayaan yang menjadikan nilai kecil adalah bentuk bukti fisik sering tidak tersedia. Untuk standar pembiayaan dituangkan dalam bentuk pertanyaan mulai dari nom o r 111—135. Banyak yang membutuhkan komponen ini untuk bapak ibu guru yang mau membacanya dapat dilihat berikut: Bagi bapak ibu guru yang memerlukan materi intrumen atau perangkat akreditasi untuk komponenan standar sarana dan prasarana pendidikan dapat memlihat dan mendownload...

Instrumen Akreditasi standar Pengelolaan SD-MI

Pekerjaan utama dalam menjalankan lembaga atau organisasi termasuk sekolah atau madrasah adalah menajemen atau pengelolaan. Keberhasilan dari komponen ini adalah bagaimana kemampuan kepala sekolah dalam mengelola semua sumber daya yang ada untuk memajukan sekolah. Kerangka dasar penilaian ini adalah : Rumusan Visi dan Misi sekolah ,  S urat K eputusan Penetapan ,  Pemajangan  Visi dan Misi sekolah dan  sosialisasi Visi dan Misi sekolah . Dokumen RKJM (4tahun) dan Dokmen Rencana Kerja    Tahunan (RKT): Foto Visi dan  Misi Sekolah/Madrasah Buku pedoman pengelolaan pendidikan meliputi : a. KTSP b. Kalender pendidikan c. Struktur organisasi d. Pendayagunaan pendidik/tendik e. Peraturan ak a demik f. Tata tertib sekolah g. Kode etik h. Biaya operasional sekolah Kemudian bagi bapak ibu guru yang memerlukan instrumen akreditasi standar pengelolaan sebagai berikut: Instrumen akreditasi Standar Pengelolaan SD/MI...

Instrumen Akreditasi Standar Proses SD/MI

Perangkat dan alat yang penting dalam proses akreditasi sekolah dan madrasah adalah I n strumen   akredit a s   SD/MI   dengan   cara   m e mberi   ta n da   ceklis   ( ) pada kot a k opsi ja w aban “A”, “B”, “C”, “D”, atau “E” pada b utir instr u men yang   me li puti   8   ( d elapan)   k omponen   sesu a i   d e ngan   sta n dar   nasi o nal pendidika n .   Salah satu bukti yang diperlukan dalam standar proses adalah RPP  guru. RPP yang dikembangkan guru secara mandiri  memuat: 1) identitas mata pelajaran; 2) standar kompetensi (SK);3) kompetensi dasar (KD) dari silabus yang akan dicapai; 4) indikator pencapaian kompetensi; 5) tujuan pembelajaran; 6) materi ajar; 7) alokasi waktu yang diperlukan; 8) metode pembelajaran; 9) kegiatan pembelajaran; 10) penilaian hasil belajar; dan 11) sumber belajar.  12) Media pembelajaran Setiap RPP harus ada enam ...

Instrumen Akreditasi Standar Sarpras SD-MI

Dalam Akreditasi yang dilakukan oleh BAN dan BAP Badan Akreditasi Propinsi  pada komponen standar sarana dan prasarana sekolah atau madrasah lebih mudah real dilihat dan diamati. Pihak sekolah atau madrasah juga dapat melakukan persiapan yang nyata namun dalam praktinya karena biaya untuk mengadakannya mahal penyediaan ini komponen ini sarana dan prasarana melihat keuangan sekolah. Foto Suasana Lingkungan Kondusif untuk Belajar Kemudian diambil kompromi mana yang lebih penting untuk disediakan. Dalam akreditasi pada komponen sarana dan prasarana pendidikan dijabarkan dalam pertanyaan mulai nomor 66 sampai nomor 90. Bagi bapak ibu guru yang memerlukan materi intrumen atau perangkat akreditasi untuk komponenan standar sarana dan prasarana pendidikan dapat memlihat dan mendownload dibawah ini. Instrumen akreditasi Standar Sarpras SD/MI dalam bentuk file Word  Instrumen akreditasi SD/MI dalam bentuk file Pdf Instrumen Pendukung data Akreditasi SD/MI Umum Instrumen Ju...

Daftar Lengkap Alamat Situs Pemerintah Kota Seluruh Indonesia

Dengan adanya UU OTODA  undang-undang tentang otonomi daerah, maka banyak bermunculan pemerintah daerah baru. Baik itu kabupaten atau kota  selama ini terus tumbuh jumlahnya. Sumber artikel ini dari: http://www.ditjen-otda.depdagri.go.id/.   No. Nama Kota, Nama Provinsi – Alamat Situs Pemerintah 1. Kota Ambon , Maluku – http://www.ambon.go.id 2. Kota Balikpapan , Kalimantan Timur – http://www.balikpapan.go.id 3. Kota Banda Aceh , NAD – http://bandaacehkota.go.id/ 4. Kota Bandar Lampung , Lampung – http://www.bandarlampungkota.go.id 5. Kota Bandung , Jawa Barat – http://www.bandung.go.id 6. Kota Banjar , Jawa Barat – http://www.banjar-jabar.go.id 7. Kota Banjar Baru , Kalimantan Selatan – http://www.banjarbarukota.go.id 8. Kota Banjarmasin , Kalimantan Selatan – http://www.banjarmasinkota.go.id 9. Kota Batam , Kepulauan Riau – http://www.batamkota.go.id 10. Kota Batu , Jawa Timur – http://www.batukota.go.id 11. Kota Bau-Bau , Sulawesi Tenggara – http://w...

Instrumen Akreditasi Standar Isi Jenjang SD/MI

Perangkat dan alat yang penting dalam proses akreditasi sekolah dan madrasah adalah I n strumen   akredit a s   SD/MI   dengan   cara   m e mberi   ta n da   ceklist  ( ) pada kot a k opsi ja w aban “A”, “B”, “C”, “D”, atau “E” pada b utir instr u men yang   me li puti   8   ( d elapan)   k omponen   sesu a i   d e ngan   sta n dar   nasi o nal pendidika n .   Foto  Bentuk sosialisi Program sekolah/madrasah Pada kom p onen sta n dar isi dalam proses selanjutnya dijabarkan menjadi butir-butir pertanyaan.  Untuk standar isi terdapat 18 nomor, dari nom o r 1—18.   Selanjutnya bagi saudara bapak ibu guru yang membutuhkan dapat mendownload instrumen standar isi yang lengkap diisi.  Silahkan link berikut; Instrumen akreditasi Standar Isi SD/MI dalam bentuk file Word  Instrumen akreditasi Standar Isi SD/MI dalam bentuk file Pdf Instrumen Pendukung data...